Agar wisatawan yang datang ke Jepang dapat menikmati perjalanan dengan aman dan nyaman, berbagai fasilitas wisata menerapkan tindakan pencegahan penyebaran virus corona.
Cari fasilitas yang menerapkan tindakan keamanan virus coronaPenanganan Penularan Virus Corona di Jepang
Hindari 3C!
Selain memperhatikan etika batuk dan kebersihan tangan, pemerintah Jepang menyerukan penghindaran 3C (closed spaces / ruangan tertutup, crowded places / tempat ramai, dan close-contact / kontak dekat) untuk mencegah penyebaran infeksi virus corona.
Ventilasi yang buruk
Ruangan Tertutup
Banyak orang yang berkumpul
Tempat Ramai
Berkomunikasi dalam jarak dekat
Kontak Dekat
Jika Anda ingin mengetahui lebih lanjut tentang langkah-langkah melawan infeksi virus corona, silakan cek "Kantor Promosi Pengendalian Penyakit Menular Virus Corona (Sekretariat Kabinet)".
Infromasi tentang virus corona di Jepang
-
Negara dan wilayah yang menerapkan pembatasan imigrasi, karantina pada saat masuk, pembatasan visa, dll.MOFA: Halaman Informasi Keselamatan Perjalanan Luar Negeri
Badan Layanan Imigrasi Jepang Kementerian Kehakiman
※Langkah-langkah ini terus berubah dan diterapkan tanpa adanya pemberitahuan. Sikan cek informasi terkini. -
Tentang Langkah-Langkah Imigrasi (menyerahkan sertifikat pemeriksaan, pendaftaran aplikasi yang diperlukan, dll)Kementerian Kesehatan, Tenaga Kerja dan Kesejahteraan
-
Status vaksinasi di JepangHalaman Kantor Perdana Menteri (bahasa Jepang)
Halaman Kantor Perdana Menteri (bahasa Inggris)
Informasi Fasilitas yang Memerangi Virus Corona
Rekomendasi Artikel
8 Tempat Terbaik Untuk Memandang Keindahan Gunung Fuji
Gunung Fuji atau Fujisan adalah salah satu gunung di Jepang yang sudah dikenal luas di seluruh dunia. Jika memandang Gunung Fuji, Anda pasti akan merasakan aura keagungan yang terpancar dalam ketenangannya, hal itu tentu akan semakin meningk...
Indah dan Memesona! 15 Desa di Jepang yang Wajib Anda Kunjungi
Bosan berwisata di pusat kota yang sibuk dan ramai? Desa-desa indah di Jepang bisa menjadi tempat ideal untuk menghabiskan waktu liburan Anda dengan tenang dan nyaman. Setiap desa tentu memiliki karakteristik dan keunikan sendiri, baik dalam...
Glamping di Jepang: 7 Lokasi Glamour Camping yang Mewah dan Indah
Menggabungkan elemen-elemen favorit dari kamping tradisional dengan fasilitas mewah (seperti kamar mandi), Glamping atau Glamour Camping menawarkan cara istimewa untuk beristirahat sejenak sebelum melanjutkan perjalanan atau menghabiskan wak...
25 Hal Terbaik yang Dapat Dilakukan di Amami-Oshima - Surganya Pantai Tersembunyi di Jepang
Amami Oshima adalah pulau terluar berukuran besar yang dimiliki oleh Prefektur Kagoshima di pulau paling selatan, Kyushu. Terletak hampir tepat di tengah Prefektur Kagoshima dan Okinawa, Amami Oshima menawarkan banyak aspek budaya dan wisata...
Pemandangan Spektakuler di 5 Prefektur yang Paling Sedikit Dikunjungi di Jepang
Terlepas dari reputasinya sebagai negara kepulauan, Jepang memiliki kemegahan alam dan keanekaragaman pemandangan menakjubkan yang tersebar di 47 prefekturnya. Dengan keragaman ini, setiap prefektur di Jepang menawarkan pesona dan keistimewa...